
Panduan Membuat Komputer Sehat
Stok | |
Kategori | Artikel, Review Hardware, Tips & Trik |
Panduan Membuat Komputer Sehat
Siapa kira komputer tidak bisa sakit ? komputer atau laptop anda juga merupakan barang ciptaan manusia, yang notabene nggak sempurna (dimata siapa hayoo). Seringkali kita mendapati sistem yang error, atau komputer kita lemot naudubilleh. Nah semoga tips merawat komputer dibawah ini bisa membuat komputer atau laptop kita memberikan performa yang maksimal.
- Pasang Software Anti Virus
Virus Komputer merupakan penyebab utama sistem kita tidak bekerja secara umum. Sekarang udah banyak komputer yang streaming data via internet. Nah, hal ini yang menyebabkan virus bebas berkeliaran. Kita mungkin nggak sadar, kalo software, website atau bahkan email yang masuk ke dalam inbox komputer kita terjangkit virus. Hal bijak yang bisa kita lakukan adalah Install Anti Virus. Gratisan boleh, tapi pilih yang sudah terbukti bisa, setidaknya mencegah virus masuk kedalam komputer kesayangan kita.
Bahkan kalo bisa, beli software antivirus yang lisensinya bisa dibeli patungan. Kan banyak tuh sekarang yang nawarin lisensi untuk 3 pengguna, 5 pengguna dan sebagainya. Kalau kamu tinggal di kost-kost-an, cara ini bisa dimanfaatin untuk membludaknya pengeluaran bulanan. - Back Up Data Yang RAJIN
Kita tidak akan pernah tahu kapan, dimana, siapa yang membawa virus dan masuk kedalam system komputer kita. Karena itu, selalu back up dokument, foto-foto, file-file dan software-software kita kedalam media backup. Sekarang kan udah banyak flash disk komputer yang kapasitasnya mencapai 16 GB, cukup gede untuk naro 1 foto kamu atau file musik kesayangan. Atau, cari Hard Disk Komputer Second, nggak usah gede-gede, 80 GB cukup untuk back up. Sisanya, masukan ke dalam CD/DVD dengan DVD Writer. - Pantau Kesehatan Software
Banyak pengguna komputer yang nggak tau, kalo nginstall software baru di komputer, bisa bikin registry dalam system kacau beliau. Rajin-rajin lakukan Check Disk –> Fix Error File System, seenggaknya sebulan sekali. Atau lakukan defragment pada komputer biar susunan registry diletakan kembali ke folder semula oleh automatic system pada windows komputer kita. - Nabung Buat Beli UPS
Nah ini nih, yang nggak kalah penting !! Kalau laptop punya battre buat bekerja dimana saja, kalo komputer kan harus nyolok dengan sumber listrik. Unit Power Supply wajib dimiliki untuk mereka yang tinggal di area yang rentan terjadi Gangguan Arus Listrik, kayak kost-kost an. toh lagian harganya sekarang murah-murah. - JANGAN NINA BOBOIN LAPTOP
plis deh, kebiasaan kecil nggak usah dibawa-bawa kalee. Dari pada kamu harus berakhir dengan nota service, pikirkan untuk tidak membiarkan laptop menyala terus menerus, apalagi diatas kasur !! Over Heating pada laptop dapat membuat layar LCD kamu berwarna item (ga ada display) atau lebih parah, mati total !!
Kalo memang kamu pengen di nina boboin pake musik, mending beli mp3 player. Harganya kan murah-murah untuk yang ukuran 4 GB. dengan kapasitas sebesar ini, kamu bebas mau masukin lagu apapun dan di nina boboin selama apapun (asal ada battery-nya ajah hihihi) - JANGAN JOROK !!
Komputer dan laptop memiliki sirkulasi udara. Bersihkan dari debu-debu yang menempel pada permukaannya. Karena partikel yang menyanggkut di conductor memory akan memperlambat kinerja komputer dan tidak menutup kemungkinan akan membuat processor komputer atau laptop kita over heating (kepanasaaannn).
Rajin-rajin ganti pasta processor pada komputer dan laptop serta VGA Cards akan membantu konduktivitas panas dari fan processor ke lingkungan luar.
Mulai dari sekarang, jagalah kebersihan oke !!!!
Panduan Membuat Komputer Sehat
Berat | 1000 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 2.181 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Bagi Anda penggermar tablet, Sony resmi mengumumkan komputer tablet yang diberi nama Xperia Tablet Z, Senin 21 Januari 2013. Penamaan tablet ini sama dengan ponsel pintar Android terbaru andalan Sony, yaitu Xperia Z, yang diumumkan awal Januari lalu dalam pameran Consumer Electronics Show 2013 di Las Vegas, AS. Xperia Tablet Z memiliki ukuran layar 10,1… selengkapnya
*Harga Hubungi CSHai para penggermar PesLovers, Mungkin banyak dari anda yang baru atau mungkin belum mencoba Pro Evolution Soccer 2013, Ayo cepetan coba PES 2013 karena pihak Konami dikabarkan akan merilis PES 2014 di bulan September atau Oktober 2013. Untuk resminya tunggu aja sekitar Agustus. Kabarnya Konami akan memodifikasi graphic dari PES 2014 ini, Kojima Productions yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSTablet sebagai perangkat canggih sudah sewajarnya dapat dimanfaatkan dengan lebih optimal. Jika anda memiliki tablet, banyak hal yang dapat dilakukan dengan perangkat canggih yang satu ini. Salah satunya memanfaatkannnya menjadi kamera pengawas. Anda dapat memantau aktifitas di suatu tempat dengan webcam atau CCTV yang ada pada PC dan melihatnya di tablet dimanapun anda berada. Salah… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBy MX Komputer Seiring berkembangnya teknologi yang semakin modern Komputer sekarang ini menjadi hal yang lumrah di pakai oleh setiap individu, sangat berbeda dengan dulu. Dahulu saat Komputer menjadi hal langka dan mahal, hanya Instansi atu perkantoran saja yang butuh internet. Toko Komputer juga sedah banyak yang menjual Komputer dengan berbagai ukuran dan merek contohnya… selengkapnya
*Harga Hubungi CSSetelah Sandy Bridge dan Ivy Bridge yang mengusung performa terbaik dan hemat energi, ternyata tidak membuat Intel cepat merasa puas. Procesor ini hanya mampu untuk bekerja pada platform Notebook, belum menyentuh Netbook. kami pun mengunjungi beberapa toko komputer jogja untuk menanyakan apakah kemungkinan akan ada sebuah processor yang dapat memberikan performa terbaik dengan kualitas hemat… selengkapnya
*Harga Hubungi CSFestival Komputer Indonesia (FKI) 2014 Festival Komputer Indonesia akan digelar untuk ke 16 kalinya, pameran ini akan diadakan di 6 kota Indonesia yaitu Surabaya, Semarang, Makassar, Jakarta, Yogyakarta & Bandung dengan menghadirkan bermacam produk komputer, aksesoris dan gadget terbaru di tahun 2014 ini. Jangan sampai anda melewatkan pameran komputer besar tahun ini. MX Komputer kali… selengkapnya
*Harga Hubungi CSHalo Sobat Toko Komputer Jogja, sebelumnya kami telah berbagi info tentang bahaya bermain laptop tanpa baterai kali ini kami akan berbagi tips menjaga baterai laptop anda awet. Berikut tips-tipsnya Ketika anda pertama kali membeli laptop, cas / charger dulu baterai sekitar 8 – 10 jam, karena baterai tidak dipakai dalam jangka waktu lama. Setiap… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBagi teman-teman yang saat ini sudah merencanakan mau membeli gadget (notebook, netbook, handphone, smartphone, smartwatch, camera, tablet, mp3, dll.) bisa lebih bersabar sedikit, karena pada awal bulan September kita akan disambut dengan event Pameran Komputer Terbesar, Terlengkap dan Terbanyak yaitu YOGYAKOMTEK 2015.
*Harga Hubungi CSCara Format Komputer Tanpa Harus Masuk Ke Windows By MX Komputer Penggunaan komputer saat ini bukanlah sesuatu yang asing lagi, bahkan hampir setiap pekerja kantor dan pelajar memiliki satu buah PC nya masing masing sesuai dengan kebutuhan. Namun sayangnya ada beberapa kendala yang biasanya muncul pada komputer dan kita tidak tahu cara pemecahannya. Kendala yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSSetelah hidup yang panjang dan pelayanan yg baik, beberapa yang terkenal II X4 AMD Penom dan prosesor X2 akan mencapai EOL(end of life) atau akhir produksi pada bulan Desember tahun ini. AMD Phenom II prosesor garis dianggap apa “Barcelona” seharusnya di tempat pertama, dan itu pertama desktop perusahaan arsitektur mampu mengungguli Inti kuat jalur 2… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.